Lomba Senam Anak Indonesia Hebat 2025_SMP NEGERI 2 KALASAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Di video kali ini, kami mempersembahkan Senam Anak Indonesia Hebat, sebuah program senam yang dirancang khusus untuk anak-anak. Senam ini tidak hanya menyenangkan, tetapi juga bermanfaat untuk kesehatan dan perkembangan fisik anak. Mari kita bersama-sama menjadikan senam sebagai bagian dari…
Peresmian Masjid Al-Huda
Alhamdulillah, berkat rahmat dan ridha Allah SWT, SMP Negeri 2 Kalasan kini memiliki Masjid Al-Huda sebagai sarana ibadah dan pembinaan karakter bagi seluruh warga sekolah. Masjid Al-Huda resmi didirikan dan diresmikan oleh Bupati Sleman, Dra. Hj. Kustini Sri Purnomo, pada…
KALENDER TANAM : SOLUSI KREATIF PEMANFAATAN KERTAS DAUR ULANG SISTEM VERTIKULTUR-LOMBA KREANOVA 2025
1. Ayu Tri Tika Sari (Ketua) 2. Faezyla Putri Revaniea (Anggota) 3. Leni Erlinda (Anggota) 4. Warid Moga Nugraha, S.Pd. (Guru Pembimbing) #smpnegeri2kalasan #kreanova #sleman #lombakreanova
Sistem Penerimaan Murid Baru 2025
Surat Edaran Pembelajaran Peserta Didik Selama Ramadhan